Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lengkap - Soal Perencanaan Usaha Pengolahan Makanan Awetan Dari Bahan Pangan Hewani Mapel Prakarya Kelas 10 SMA/MA

Soal Perencanaan Usaha Pengolahan Makanan Awetan Dari Bahan Pangan Hewani Mapel Prakarya Kelas 10 SMA/MA - Halo adik adik apa kabar? semoga dalam keadaan sehat selalu, nah pada kesempatan yang baik ini kakak ingin menyampaikan jangan lupa untuk menggunakan masker, menjaga jarak dan tentunya mencuci tangan untuk menghindari penyebaran wabah virus corona. Oiya kali ini kakak ingin membagikan soal dari materi Perencanaan Usaha Pengolahan Makanan Awetan Dari Bahan Pangan Hewani  dari mata pelajaran Prakarya untuk adik adik kelas X SMA/MA. Semoga dengan adanya materi ini bisa bermanfaat yah. Semangat!!

Soal Perencanaan Usaha Pengolahan Makanan Awetan Dari Bahan Pangan Hewani Mapel Prakarya Kelas 10 SMA/MA
Soal Perencanaan Usaha Pengolahan Makanan Awetan Dari Bahan Pangan Hewani Mapel Prakarya Kelas 10 SMA/MA

Soal Perencanaan Usaha Pengolahan Makanan Awetan Dari Bahan Pangan Hewani

Soal Perencanaan Usaha Pengolahan Makanan Awetan Dari Bahan Pangan Hewani Mapel Prakarya Kelas 10 SMA/MA  - Bagi sahabat rumpunnews dimana saja berada yang ingin sekali mempelajari Soal Perencanaan Usaha Pengolahan Makanan Awetan Dari Bahan Pangan Hewani Mapel Prakarya Kelas 10 SMA/MA ini, adik adik bisa menguduh materi ini di rumpunnews dalam bentuk file doc. Berikut ini adalah rincian Soal Perencanaan Usaha Pengolahan Makanan Awetan Dari Bahan Pangan Hewani Mapel Prakarya Kelas 10 SMA/MA SELAMAT MENGUNDUH YAA..


PETUNJUK UMUM
1. Tulis namamu di sudut kanan atas
2. Bacalah setiap soal dengan teliti.
3. Kerjakan dulu soal yang kamu anggap mudah.
4. Periksa kembali pekerjaanmu sebelum diserahkan pada pengawas.

Pilihlah jawaban yang tepat !

1. Dalam karakter berwirausaha orang yang memiliki pkalianngan dan pemikiran ke depan disebut ... 
A. Percaya diri 
B. Berorientasi ke masa depan 
C. Kreatif 
D. Keberanian mengambil resiko 
E. Kepemimpinan 
 
2. Contoh makanan hewani dari air payau yang diawetkan dengan cara jangka panjang adalah ... 
A. Susu ultra 
B. Sarden 
C. Cornet 
D. Bandeng 
E. Sosis 
 
3. Dalam perencanaan proses produksi diperlukan pengelolaan yang baik untuk mencapai tujuan perusahaan. Sumber daya yang harus dimiliki oleh perusahaan adalah…. 
a. man, money, dan massa 
b. money, method, dan maret 
c. market, material, dan memo 
d. market, money, dan man 
e. memo, market, dan method 
 
4. Dalam mengawetkan makanan harus memperhatikan ... 
A. Jenis bahan makanan 
B. Untung rugi pengawetan 
C. Nilai gizi makanan 
D. Nabati yang kadar airnya sedang 
E. Nabati yang tidak bisa busuk 
 
5. Contoh pengawetan jangka panjang adalah ... 
A. Pengeringan 
B. Iridasi 
C. Inkubasi 
D. Pendinginan  
E. Sterilisasi 
 
6. Kornet daging adalah produk pengawetan dengan cara ... 
A. Pasterurisasi 
B. Sterilisasi 
C. Pendinginan 
D. Pengasapan 
E. Penggaraman 
 
7. Pengawetan dengan suhu dingin pada ikan bandeng berfungsi untuk ... 
A. Menghambat kerusakan, menjaga kesegaran 
B. Mematikan mikroorganisme 
C. Menjaga kelembaban 
D. Menjaga kesegaran, memperkuat rasa 
E. Mencegah laju reaksi enzim dan perkembangan mikroba pengurai yang dapat menyebabkan pembusukan 
 
8. Dibawah ini dapat dijadikan sebagai bahan pengawet, kecuali ... 
A. Garam 
B. Gula 
C. Tepung 
D. Cuka 
E. Bumbu 
 
9. Rancangan usaha yang diajika secara tertulsi, sistematik, dan jelas kepada pihak lain berisi tentang gambaran aktivitas yang akan dilakukan disebut … 
A. Strategi usaha 
B. Proposal usaha 
C. Analisis usaha 
D. Kemampuan usaha 
E. Laporan usaha 
 
10. Aspek yang berisi tentang penjelasan investasi biaya yang dikeluarkan serta perhitungan keuntungan yang akan diperoleh, serta kemungkinan pengembalian investasi modal yang ditanamkan dalam jangka waktu tertentu adalah…. 
A. Aspek produksi 
B. Aspek pemasaran 
C. Aspek organisasi 
D. Aspek bisnis 
E. Aspek keuangan 

Kerjakakan soal berikut ini!  

  1. Jelaskan tujuan utama untuk membuat perencanaan usaha! 
  2. Jelaskan fungsi dari pada perencanaan usaha! 
  3. Apa yang kalian pahami tentang manajemen pemasaran! 
  4. Uraikan yang kalian ketahui faktor yang mempengaruhi strategi pemasaran dalam usaha bahan baku hewani! 
  5. Uraikan dua faktor pokok yang akan memengaruhi keempat komponen dasar pada analisis SWOT.    

KUNCI JAWABAN DAN PEMBAHASAN EVALUASI 

Pilihan ganda 

1.  B 
2.  D 
3.  D 
4.  B 
5.  A 
6.  C 
7.  E 
8.  C 
9.  C 
10. D  
  
Soal Isian 
 
1. Tujuan utama perencanaan usaha  
a. sebagai rencana aksi (Action plan) 
Sebuah perencanaan usaha akan membantu dalam mengambil tindakan bisnis dengan membagi masalah besar ke dalam masalah-masalah kecil yang tidak terlalu rumit. 
b. sebagai peta jalan (Road map) 
Sebuah rencana bisnis membantu untuk tetap fokus dalam arah yang diinginkan untuk mencapai tujuan yang telah dicanangkan 
c. sebagai alat penjualan (Sales tool) 
Sebuah perencanaan usaha merupakan sebuah alat bantu penjualan (Sales Tool), sehingga sebuah perencanaan usaha merupakan alat yang bisa dipergunakan untuk meyakinkan investor untuk menempatkan investasinya di usaha tersebut 
 
2. Fungsi perencanaan adalah  
a. Sebagai pedoman kerja karena perencanaan sebagai pegangan kerja sekaligus sebagai petunjuk semua orang yang terlibat di dalam perencanaan sebagaimana mestinya.  
b. Sebagai alat koordinasi disini adalah penguasaan sekaligus pengarahan sekaligus sebagai system pengarahan kepada semua unsur yang terlibat. 
c. Sebagai alat pengawasan kerja difungsikan untuk patokan bagi mereka yang ditugaskan sebagai pengawasan para pekerja yang terlibat di dalam perencanaan yang dilakukan.  
 
3. Manajemen pemasaran adalah penganalisaan, perencanaan, pelaksanaan, dan pengawasan program-program yang bertujuan menimbulkan pertukaran dengan pasar yang dituju dengan maksud untuk mencapai tujuan perusahaan 
 
4. Faktor yang mempengaruhi strategi pemasaran dalam usaha bahan baku hewani 
a. Daur hidup produk 
Strategi harus disesuaikan dengan tahap-tahap daur hidup, yaitu tahap perkenalan, tahap pertumbuhan, tahap kedewasaan dan tahap kemunduran. 
b. Posisi persaingan perusahaan di pasar 
Strategi pemasaran harus disesuaikan dengan posisi perusahaan dalam persaingan, apakah memimpin, menantang, mengikuti atau hanya mengambil sebagian kecil dari pasar. 
c. Situasi ekonomi 
Strategi pemasaran harus disesuaikan dengan situasi ekonomi dan pkalianngan kedepan, apakah ekonomi berada dalam situasi makmur atau inflasi tinggi. 
 
5. Dua faktor yang mempengaruhi Analisa SWOT adalah  
a. Faktor Internal (Strength dan Weakness) 
Untuk faktor internal atau faktor yang berasal dari dalam terdiri dari dua poin yaitu kekuatan dan kelemahan. Keduanya akan berdampak lebih baik dalam sebuah usaha awetan pengolahan bahan hewani ketika kekuatan lebih besar dibandingkan kelemahan 
 
b. Faktor Eksternal (Opportunities dan Threats) 
Adanya peluang serta ancaman ini tentu saja akan memberikan data yang harus dimasukkan dalam jurnal penelitian sehingga menghasilkan strategi untuk menghadapinya 

Demikianlah informasi yang bisa kami sampaikan, mudah-mudahan dengan adanya Soal Perencanaan Usaha Pengolahan Makanan Awetan Dari Bahan Pangan Hewani Mapel Prakarya Kelas 10 SMA/MA ini para siswa akan lebih semangat lagi dalam belajar demi meraih prestasi yang lebih baik. Selamat belajar!! 

#
Evaluasi Hasil Usaha Bahan Nabati  File ini dalam Bentuk .word File Size 74Kb
Diupload oleh www.rumpunnews.com

    Pencarian yang paling banyak dicari
    • contoh perencanaan usaha pengolahan makanan awetan dari bahan hewani
    • teknik pengeringan bahan pangan hewani yang paling sederhana adalah dengan
    • tuliskan contoh (minimal 3) makanan awetan dari bahan pangan nabati
    • dalam sebuah promosi produk pengolahan makanan khas asli daerah
    • mengapa usaha pengolahan makanan awetan dari bahan nabati perlu dilakukan
    • untuk menggerakkan kegiatan usaha pengolahan terlebih dahulu wirausaha harus memahami sistem
    • karakteristik rasa dari hidangan bahan pangan hewani yaitu ikan adalah
    • bahan utama dalam pembuatan suatu produk pangan